Rumah dari Kontainer sekaligus tempat usaha

Rumah dari Kontainer;
Memiliki sebuah rumah adalah impian setiap orang. Namun, harga rumah kini semakin mahal seiring dengan kenaikan bahan-bahan bangunan serta harga tanah, dan juga biaya tenaga kerjanya.
Namun anda tidak perlu khawatir, sebab anda bisa memiliki rumah yang cukup nyaman dengan biaya kurang dari sekitar Rp 100 juta dengan konsep standard. tapi jika customs tentunya bisa lebih. Ya, anda bisa membuat rumah anda sendiri menggunakan kontainer bekas.
Di luar negeri, sudah beberapa tahun yang lalu orang mulai memanfaatkan kontainer untuk diubah menjadi tempat tinggal. Cukup dimodifikasi, dengan menambahkan pintu dan jendela, kontainer sudah bisa menjadi rumah yang nyaman, bahkan sangat aman.
Rumah dari kontainer lebih aman bila dibandingkan rumah dari tembok semen atau kayu. Rumah kontainer lebih aman dari bencana banjir, kebakaran, bahkan gempa sekalipun.
Anda cukup menyediakan lahan kosong dan bisa membeli kontainer bekas di sini yang dijual mulai sekitar Rp 20 juta hingga Rp 60 juta, tergantung ukuran dan kondisinya.
Apabila anda tidak memiliki biaya untuk memasang AC atau pendingin ruangan anda cukup menanam pepohonan agar rumah kontainer anda tetap sejuk dan teduh. Berikut ini foto- foto rumah kontainer yang dibangun di beberapa tempat di luar negeri, yang dikutip dari situs digitaltrends.com.
Ada beberapa pilihan desain rumah kontainer yang bisa menjadi referensi bagi anda yang mungkin suatu saat tertarik untuk membangun rumah kontainer. Anda bisa memilih lokasi untuk meletakan rumah kontainer seperti dalam foto-foto tersebut, misalnya di pinggir pantai, di hutan, di pegunungan, di pinggir danau, atau di perkotaan.
Berminat ingin memiliki rumah kontainer yang minimalis, kami bantu pembuatan dan design rancangan sesuai keinginan anda.
Hubungi kami di HP/WA : 081341970800
Share:

No comments:

Post a Comment

Search This Blog

Powered by Blogger.

Blog Archive